Selamat Datang

kakanwil.jpg

 Selamat datang di website Kanwil Kepulauan Riau
 Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia RI

 Kepala Kantor Wilayah,  

 SAFFAR MUHAMMAD GODAM, S.H., M.H.
 NIP.196506021992031001

Berita Terkini

Berita Kementerian

UP TOGGLE DOWN

Pentingnya Digitalisasi Demi Pelayanan Publik yang Efektif

Jakarta – Di tengah pandemi yang masih melanda, digitalisasi merupakan solusi untuk memberikan pelayanan publik yang efektif. Hal tersebut disampaikan Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Menkumham), Yasonna Laoly, saat memberikan sambutan dalam kegiatan Indonesia-Netherlands Legal Update (INLU) 2022, di Kedutaan Besar Belanda, Jakarta ...

Tingkatkan Layanan Informasi ke Masyarakat, Kemenkumham Optimalkan SEO

Jakarta – Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) terus berupaya meningkatkan layanan informasi kepada masyarakat. Untuk mewujudkan hal tersebut, Kemenkumham mengoptimalkan Search Engine Optimization (SEO). Hal ini dilakukan agar halaman website resmi Kemenkumham akan selalu tampil di halaman muka hasil mesin ...

Bahas Kebebasan Beragama, Ditjen HAM Adakan Konferensi Internasional

Jakarta - Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) melalui Direktorat Jenderal HAM (Ditjen HAM) akan melaksanakan Konferensi Internasional Virtual: "Kebebasan Beragama, Supremasi Hukum, dan Literasi Keagamaan Lintas Budaya". Menggandeng Institut Leimena, konferensi yang diselenggarakan secara daring tersebut dilaksanakan selama tiga hari, yaitu tanggal ...

DPR Terima Penjelasan Wamenkumham, Pagu Anggaran Kemenkumham Tahun 2023 Naik

Jakarta – Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) RI menerima penjelasan Wakil Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia (Wamenkumham) Eddy O.S. Hiariej, terkait Pagu Indikatif dan Pagu Anggaran Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia (Kemenkumham) Tahun Anggaran 2023. Bahkan Komisi III DPR RI menyetujui ...

Lagi, Kemenkumham Raih 2 BKN Award tahun 2022

Jakarta - Kementerian Hukum dan HAM (Kemenkumham) berhasil mendapatkan penghargaan dalam BKN Award tahun 2022. Penghargaan diraih dalam dua kategori penilaian untuk kementerian tipe besar. Kemenkumham meraih posisi pertama pada kategori Penilaian Kompetensi, kemudian posisi kedua pada ...

Berita Unit Pelaksana Teknis

  • Imigrasi Batam Ikuti Sosialisasi Izin Tinggal Keimigrasian bagi Tenaga Kerja Asing

    Batam – (Jumat, 21/10/22). Pada hari Kamis tanggal 20 Oktober 2022, Kantor Imigrasi Kelas I Khusus TPI Batam mengikuti kegiatan Sosialisasi Izin Tinggal Keimigrasian bagi Tenaga Kerja Asing yang dilaksanakan di Swiss-Belhotel Harbour Bay.
  • Permudah Layanan, Imigrasi Tanjungpinang Hadirkan Pelayanan Penggantian Paspor di Mal Pelayanan Publik Kota Tanjungpinang

    Sahabat Si Juang dan Si Jupin, Rabu (26/10/2022) Kantor Imigrasi Kelas I TPI Tanjungpinang hadirkan pelayanan penggantian Paspor Habis Berlaku di Mal Pelayanan Publik Tanjungpinang (MPP) yang diresmikan langsung oleh Menteri PAN RB, Abdullah Azwar Anas Kegiatan Persemian dihadiri Kepala Kantor Imigrasi Kelas I TPI Tanjungpinang, Khairil Mirza;…
  • IMG 6675

    HARI BHAKTI IMIGRASI KE-65 TAHUN 2015

    Dalam rangka memperingati Hari Bhakti Imigrasi yang ke-65 di Kementerian Hukum dan HAM Kepulauan Riau diadakannya beberapa kegiatan yang dapat menumbuhkan semangat kebersamaan dan semangat pengabdian guna peningkatan kinerja insan Imigrasi khususnya dan pegawai Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Kepulauan Riau yaitu dilaksanakannya…
  • istighosahlppem

    ISTIGHOSAH SERIBU SANTRI

    Menyambut datangnya bulan suci ramadhan Kamis (28/7), Bertempat di LP Pemuda Tangerang diselenggarakan "Melafalkan Asma'ul Husna dan Istighosah Seribu Santri WBP Lapas Pemuda Tangerang" sekaligus membuka kampung santri yang dicanangkan lapas. Di hadiri oleh Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Banten, Imam Santoso, SH., MM, Ditjen…
  • j

    Kunjungan Inspektorat Jenderal ke Kantor Imigrasi Kelas I Khusus Batam

    Kunjungan Inspektorat Jenderal beserta rombongan ke Kantor Imigrasi Kelas I Khusus Batam (jum'at 19-06-2014)
  • k

    Kunjungan Inspektorat Jenderal ke pembangunan Rutan Batam

    Kunjungan Inspektorat Jenderal beserta rombongan ke pembangunan Rutan Batam sekaligus mengunjungi Lapas Kelas IIA Batam di Barelang. (Jum'at 19-06-2014)
  • IMG 5124

    KUNJUNGAN KAKANWIL KE RUTAN KLS IIA BATAM DAN LAPAS KLS IIA BATAM

    Kunjungan Kakanwil ke Rutan Klas II Batam dan Lapas Klas II A. Kamis, 09 Oktober 2014
  • IMG 5055

    KUNJUNGAN KAKANWIL KE UPT RUTAN KLS II DAN UPT IMIGRASI KELAS II TANJUNG BALAI KARIMUN

    Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Kepulauan Riau mengunjungi UPT Rutan Kelas II Tanjungbalai Karimun dan UPT Imigrasi Kelas II Tanjungbalai Karimun, Rabu,Tanggal 08 Oktober 2014.
  • IMG 6967

    PELAKSANAAN C.A.T DI LINGKUNGAN KEMENKUMHAM KEPRI

    pelaksanaan identifikasi profil kompetensi aparatur menggunakan Computer assisted test (cat) dilingkungan Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Kepulauan Riau, yang diselenggarakan di Kantor Gubernur Kepulauan Riau pada tanggal 5 Februari 2015
  • remisi umum

    Penyerahan Remisi Umum 17 Agustus

    Dalam rangka HUT Proklamasi Kemerdekaan Republik Indonesiake-66, bertempat di Lembaga Pemasyarakatan Kelas IA Tangerang, Jl Veteran Kota Tangerang, Rabu (17/8), Dilaksanakan pemberian Remisi Menteri Hukum dan Hak Asasi Manusia RI, Patrialis Akbar kepada 2534 orang narapidana dari jumlah keseluruhan narapidana dan tahanan dilingkungan Kementerian…
  • IMG 5196

    SIDAK KAKANWIL TERHADAP PEMBANGUNAN RUTAN BATAM DI BARELANG

    Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Kepulauan Riau melakukan sidak terhadap pembangunan Rutan Kelas II Batam di Barelang, Kamis 09 Oktober 2014.
  • sosialisasi

    Sosialisasi Hasil Karya WBP

    Rabu (27/7) LP Wanita Tangerang menyelenggarakan Pagelaran Pekan Kreasi dan Kreatifitas Narapidana Wanita. Dihadiri oleh Kepala Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Banten, Imam Santoso, SH., MM, Direktur Bina Latihan Kerja dan Produksi Ditjen Pemasyarakatan Amalia Abidin dan Pejabat eselon II, III dan IV serta Kepala UPT dijajaran Kanwil…

Twitter Kanwil Kepulauan Riau

Galeri