Pustaka Terapung Kapal Patroli Imigrasi

Pustaka Terapung Kapal Patroli Imigrasi merupakan Kolaborasi Kantor Wilayah dengan Unit Pelaksana Teknis Imigrasi. Pustaka Terapung Kapal Patroli Imigrasi ini adalah untuk menjadikan sarana penyampaian pelayanan pada Kantor Wilayah dan disejalankan dengan Tugas dan Fungsi secara langsung ke Masyarakatan untuk melaksanakan kunjungan dan sosialisasi ke Daerah Pesisir yang ada di Kepulauan Riau.  Manfaat dari Pustaka Terapung ialah Meningkatnya Capaian Kinerja  dan meningkatkan pemahaman Masyarakat yang ada di Pesisir Kepulauan Riau tentang Pelayanan yang ada di Lingkungan Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Kepulauan Riau.

Video Inovasi

 

 

 


Cetak   E-mail