PENGUATAN TERHADAP PENYUSUNAN PRODUK HUKUM DAERAH DI KABUPATEN NATUNA

PENGUATAN TERHADAP PENYUSUNAN PRODUK HUKUM DAERAH DI KABUPATEN NATUNA

Jumat, 12 Mei 2023, bertempat di Aula Kantor Bupati Kabupaten Natuna, Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Kepulauan Riau melalui Subbidang Fasilitasi Pembentukan Produk Hukum Daerah melaksanakan penguatan terhadap penyusunan produk hukum daerah bagi 40 OPD di Pemerintah Daerah Kabupaten Natuna.

Kegiatan dibuka oleh Bapak H. Tasrif selaku Asisten Ekonomi

USUNG TEMA HAK PILIH WARGA BINAAN DAN RESTORATIVE JUSTICE KLIEN DEWASA, KAKANWIL RESMI MEMBUKA RAPAT KERJA TEKNIS PEMASYARAKATAN TAHUN 2023

USUNG TEMA HAK PILIH WARGA BINAAN DAN RESTORATIVE JUSTICE KLIEN DEWASA, KAKANWIL RESMI MEMBUKA RAPAT KERJA TEKNIS PEMASYARAKATAN TAHUN 2023

Batam-, 11 Mei 2023 Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Kepulauan Riau melalui Divisi Pemasyarakatan menyelenggarakan Rapat Kerja Teknis Pemasyarakatan (Rakernis) Tahun 2023 di Hotel Aston Batam.

Rakernis tahun ini mengusung tema Implementasi Hak Pilih Warga Binaan Pada Pemilu 2024 dan Restorative Justice bagi Klien Dewasa sebagai Wujud Transformasi Pemasyarakatan

PEMBINAAN DESA SADAR HUKUM DESA BATU BELAH KABUPATEN KEPULAUAN ANAMBAS, SOSIALISASIKAN UU TPKS DAN SADAR PEMILU 2024

PEMBINAAN DESA SADAR HUKUM DESA BATU BELAH KABUPATEN KEPULAUAN ANAMBAS, SOSIALISASIKAN UU TPKS DAN SADAR PEMILU 2024

Rabu, 10 Mei 2023, Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan Hak Asasi Manusia Kepulauan Riau melaksanakan kegiatan Pembinaan Desa Sadar Hukum pada Desa Batu Belah Kabupaten Kepulauan Anambas.

Kegiatan dibuka oleh Bapak Babandi selaku Kepala Desa Batu Belah. Dalam sambutannya menyampaikan apresiasi atas dipilihnya Desa Batu Belah sebagai tempat pelaksanaan pembinaan

BPHN MENGASUH, EDUKASI PENCEGAHAN KEKERASAN SEKSUAL KEPADA PELAJAR SMPN 2 DESA BATU BELAH, KABUPATEN KEPULAUAN ANAMBAS

BPHN MENGASUH, EDUKASI PENCEGAHAN KEKERASAN SEKSUAL KEPADA PELAJAR SMPN 2 DESA BATU BELAH, KABUPATEN KEPULAUAN ANAMBAS


Rabu, 10 Mei 2023 bertempat di Aula SMPN 2 Desa Batu Belah, Kabupaten Kepulauan Anambas. Tim Kantor Wilayah melanjutkan pelaksnaan kegiatan BPHN Mengasuh dengan mengangkat tema “Edukasi Tentang Tindak Pidana Kekerasan Seksual pada Anak” yang diikuti 40 siswa/siswi, yang terdiri dari siswa/siswi kelas 7 dan 8.

Kegiatan dibuka oleh Kepala

DESK EVALUASI PEMBANGUNAN ZONA INTEGRITAS MENUJU WBK KANWIL KEMENKUMHAM KEPRI, KANWIL KEPRI SIAP BEKERJA OPTIMAL MERAIH PREDIKAT WBK

DESK EVALUASI PEMBANGUNAN ZONA INTEGRITAS MENUJU WBK KANWIL KEMENKUMHAM KEPRI, KANWIL KEPRI SIAP BEKERJA OPTIMAL MERAIH PREDIKAT WBK

Tanjungpinang-, Desk Evaluasi Pembangunan Zona Integritas Menuju Wilayah Bebas dari Korupsi Kantor Wilayah Kementerian Hukum dan HAM Kepulauan Riau diselenggarakaan Kamis (11/05).

Kanwil Kemenkumham Kepri adalah salah satu Kantor Wilayah yang lolos untuk dapat dinilai secara langsung oleh Tim Penilai Internal Inspektorat Jenderal Kemenkumham RI dalam Pembangunan Zona Integritas Menuju

Search Mobile